Selasa, 20 Desember 2016

TUGAS 2 KOMENTER DAN PENDAPAT Research Report tentang "Smart Technology in a Technology Classroom"



KOMENTER DAN PENDAPAT
Research Report tentang "Smart Technology in a Technology Classroom"
Tugas Mata Kuliah Statistik Pendidikan dan Komputer
Dosen Pengampu: Prof. Dr. Budi Murtiyasa
Description: Description: E:\LOGO\Logo UMS non warna.jpg

Disusun oleh:
NAMA           : ARFAN RIFQI FAUZI
NIM                : Q100160069
KELAS          : I A




MAGISTER ADMINISTRASI PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2016



SMART TECHNOLOGY
DI MADARASAH IBTIDAIYAH SUDIRMAN KEDUNGJERUK

  1. Identitas Sekolah
Nama Sekolah                                     : Madarasah Ibtidaiyah Sudirman Kedungjeruk
Alamat Sekolah                                   : Sukorejo RT 02/ RW 14, Kedungjeruk,
  Mojogedang, Karanganyar
No. Telp.                                             : 08172859176
Email                                                   : MISKEDUNGJERUK@YAHOO.COM
Status Sekolah                                    : Swasta
Nomor Statistik Madarasah                : 111233130054
Nomor Pokok Sekolah Nasional         : 60711870
Yayasan / Pengelola                            : Kementrian Agama (GUPPI)
Jenjang Akreditasi                              : Terakreditasi B
Tahun Pendirian                                  : 1961
Luas Tanah                                          : 3.027
Luas Bangunan                                   : 440
B. Visi dan Misi Sekolah
                    Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk memiliki visi dan misi, sebagai berikut:
Visi MI Sudirman Kedungjeruk :
·         Berpacu dalam Prestasi. Tekun Ibadah, Santun dan Peduli Lingkungan.
Misi MI Sudirman Kedungjeruk :
·         Meningkatkan mutu pendidikan sesuai perkembangan jaman.
·         Membina dan menanamkan pemahaman, penghayatan dan pengamalan nilai ajaran Islam.
·         Membiasakan sikap dan perilaku berakhlak mulia dalam kehidupan pribadi dan di masyarakat
·         Mewujudkan lingkungan madrasah yang sehat bersih dan nyaman sebagai upaya perlindungan terhadap lingkungan.

C. Data Pegawai Sekolah
                  Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk Tahun Ajaran 2016/2017 memiliki pegawai sebagai berikut :
No
Nama
Tugas / Jabatan
1
Suwarna, S.Ag
Kepala Sekolah MIS Kedungjeruk
2
Duwi Prihanto, S.Pd
Guru Madrasah
3
Puji Astuti, S.Pd.I
Guru Madrasah
4
Endang Harjayanti, S.Ag
Guru Madrasah
5
Arifah Fitria Hapsari, S.Pd.I
Guru Madrasah
6
Suharti, S.Pd.I
Guru Madrasah
7
Eni Setyowati, S.Pd
Guru Madrasah
8
Reni Rustanti, S.Pd.I
Guru Madrasah
9
Burhanudin Joko S, S.Pd.I
Guru Madrasah
10
Pipit Sugianto, S.Pd.I
Guru Madrasah
11
Hanifah Nur Ihsani, S.Pd.I
Guru Madrasah
12
Ibnu Khanifah, S.Pd.I
Guru Madrasah
13
Nirawati Puspaningrum,S.E
Guru Madrasah
14
Annisa Wahyuningtyas
Guru Madrasah
15
Taufik Budi H. S.Pd
Guru Madrasah
16
Fajar Kurniawati
Guru Madrasah
17
Arfan Rifqi Fauzi, S.Pd
Guru Madrasah

D. Jumlah Siswa
Tahun pelajaran 2016/2017  Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk memilki siswa sebanyak 305 siswa dengan rincian sebagai berikut:
Kelas
L
P
JUMLAH
I A
13
10
23
I B
12
11
23
II A
9
12
21
II B
11
13
24
III A
8
19
27
III B
14
13
27
IV A
18
19
37
IV B
17
19
36
V A
11
10
21
V B
11
10
21
VI A
12
12
24
VI B
12
9
21

Jumlah

148
157
305

E. Sarana Prasarana
Sarana Prasarana di Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk Tahun Ajaran 2016/2017 memiliki beberapa aspek sebagai berikut :
1. BANGUNAN / RUANG
No
Jenis Bangunan/Ruang
Jumlah Ruang
Kondisi
B
RR
RB
1
Ruang Belajar
12
3
5
2
2
Ruang KS
1
1
-
-
3
Ruang Guru
1
-
1
-
4
Ruang Perpustakaan
1
1
-
-
5
Ruang UKS
1
-
-
1
6
Ruang Ibadah
1
1
-
-
7
Ruang Koperasi
-
-
-
-
8
Ruang Praktek
-
-
-
-
9
Ruang Gudang
1
-
-
1
10
Ruang KKG / PKG
-
-
-
-
11
Kamar Mandi / WC
3
-
-
3
12
Urinoir Siswa
3
-
-
3


3. PERABOT
No
Perabot
Jml
1
Meja Siswa
150
2
Meja Siswa 4
-
3
Kursi Siswa
301
Kapasitas Siswa
250
4
Meja Guru di Kelas
12
5
Kursi Guru di Kelas
12
6
Almari Kelas
8
7
Meja Guru
14
8
Kursi Guru
14
9
Almari Guru
6
10
Papan Tulis
12
11
Sandaran Papan Tulis
6
12
Rak Buku
5
13
Meja Kursi Tamu
1
14
Papan Pajangan
1
15
Lambang Kesetiaan
1
16
Bendera
5
17
Pengeras Suara
1
18
Radio
1
19
Tape Recorder
1
20
Televisi
-
21
Mesin Ketik
1
22
Laptop
1
23
Computer
1
24
Felling Cabinet
2
25
Almari Kaca
1
26
Almari besi
2
27
LCD
1

F. Komentar & Pendapat Smart Technology di MI S Kedungjeruk
               Berdasarkan Data empirik diatas Sekolah Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk merupakan sekolah yang kurang mengenal teknologi karena hanya terdapat beberapa alat-alat teknologi yang jumlahnya sangat terbatas sehingga tidak semua siswa atau guru dapat menggunakannya akibatnya pembelajaran smart technology belum dapat berjalan atau berjalan secara maksimal. Dalam hal dikarenakan kurangnya perhatian pemerintah untuk memberikan alat-alat penunjang Smart Technology, walaupun sudah ada dana BOS, tetapi itu sangatlah kurang karena dipakai untuk kepentingan yang lainnya.
               Sekolah Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk hanya dapat menggunakan alat teknologi secara bergantian tiap guru misalnya LCD karena hanya mempunyai satu saja, walaupun sebagian besar guru yang berjumlah 18 sudah memiliki laptop tersendiridan juga fasilitas lainnya sudah mendukung. Hal tersebut membuat proses pembelajaran Smart Tecnology sangat terbatas bahkan sulit dilakukan. Guru masih sangat bergantung pada media sumber dicetak untuk mengajar dan merasa sulit untuk memotivasi siswa untuk membaca dan menulis menggunakan sumber kertas, karena siswa tidak menemukan hal menarik. Visi Misi sekolah seharusnya juga ditambahkan untuk dapat menguasai teknologi baik guru maupun siswa, sehingga juga ada tujuan khusus untuk mencapainya.
               Menurut saya pembelajaran Smart Tecnology yang di Sekolah Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk walaupun minim tetapi dapat meningkatkan keterlibatan siswa dalam pembelajaran, motivasi mengikuti pembelajaran, dan juga meningkatkan kinerja guru dalam proses pembelajaran karena kecerdasan teknologi mempermudah dalm memperoleh informasi ilmu pengetahuan yang diinginkaan sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai.
               Menurut pendapat saya orang yang cerdas teknologi juga dapat memberikan pengaruh besar dalam pembelajaran karena dapat menciptakan pembelajaran yang kreatif, variatif dan menarik karena dapat membuat pembelajaran yang berbeda-beda sesuai dengan kecerdasan teknologi yang dimilikinya.
               Sebagian guru di Sekolah Madarasah Ibidaiyah Sudirman Kedungjeruk yang merupakan sarjana pendidikan sudah lumayan baik menguasai teknologi terlebih lagi guru-guru yang masih muda yang melek tekonologi walaupun belum maksimal dilakukan kepada 315 siswa karena keterbatasan. Teknologi memang berpengaruh besar dalam mengatasi standar pembelajaran yang ditetapkan pemerintah. Untuk saya berharap fasilitas alat-alat penunjang Smart Teknologi dapat diberikan secara merata agar dapat meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar